Mengenali Fitur EBD




Apakah anda tau fitur terbaru dari kendaraan Premium yaitu EBD (Electronic Brake-Force Distribution)???
Electronic Brake-Force Distibution yang biasa disebut (EBD) ini tersaji dalam satu sistem dengan ABS yang berfungsi memastikan distribusi tekanan rem ideal diberbagai tingkat kecepatan da berbagai kondisi jalan. Besarnya tekanan bagi roda depan dan belakang dapat berdasarkan tingkat kebutuhan. Dengan EBD, kemungkinan terjadinya tekanan pengereman berlebihan dapat dikurangi.
EBD intinya menghindar terkuncnya roda belakang untuk menghindari spin dengan distribusi pengereman diatur secara dinamis guna menjamin pengereman tetap seimbang ketika mobil bermuatan penuh atau tidak. EBD memiliki serangkaian sensor yang memantau bobot keseluruhan kendaraan sehingga diselerasikan dengan lebih stabil dan berimbang yang ujungnya kendaraan tetap setabil dan terkendali.

Sumber: OTOMOTIF

0 komentar:

Posting Komentar